Kapolres Sukabumi Gelar Kegiatan Bersih-Bersih Tempat Ibadah, Wujudkan Kondisi Aman dan Nyaman Selama Ibadah

- Admin

Sabtu, 23 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sukabumi – Sorotanpena.com 23 Desember 2023 kegiatan bersih-bersih tempat ibadah yang dilaksanakan di wilayah hukum Polres Sukabumi oleh Polsek Jajaran Polres Sukabumi pada Jumat, 22 Desember 2023.

Kapolres Sukabumi menjelaskan bahwa kegiatan tersebut dilaksanakan di sejumlah gereja dan masjid di wilayahnya, dimulai pukul 07.00 Wib.

Gereja-gereja seperti GKI Cicurug, Gereja St Fransiskus Asisi di Cibadak, hingga Gereja GPIB Galilea di Palabuhanratu, semuanya mendapat perhatian khusus dalam rangka menciptakan lingkungan yang bersih, aman, dan nyaman.

ADVERTISEMENT

ads. Ukuran gambar 480px x 600px

SCROLL TO RESUME CONTENT

Polsek Cicurug, Cibadak, Cikembar, dan Palabuhanratu turut serta aktif dalam kegiatan tersebut. “Secara umum, kegiatan berjalan aman, lancar, dan kondusif,” ujar Kapolres Sukabumi

Tak hanya itu, Polsek yang tidak memiliki gereja melibatkan diri dalam membersihkan masjid di wilayahnya. Hal ini sebagai bentuk kepedulian polisi terhadap kerukunan umat beragama.

Kegiatan ini dilakukan dengan tujuan memberikan rasa aman dan nyaman bagi warga yang sedang menjalankan ibadah di tempat-tempat suci.

“Pelaksanaan kegiatan dilakukan Anggota Kepolisian dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman selama kegiatan ibadah berlangsung,” tambah Kapolres Sukabumi.

Facebook Comments Box

Follow WhatsApp Channel sorotanpena.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Adi Maulana (Ajaw) Ungkap Sertifikat Rumah Orang Tuanya Hilang, Proses Penggantian Sudah Ditempuh
Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi Ke-13 Tahun Sidang 2025
Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi ke-12 Tahun Sidang 2025
Jawaban Bupati Atas Pandangan Umum Fraksi DPRD Tentang Raperda Pajak dan Retribusi Daerah
Al-Fasdu Hadir di Kota Sorong: Pengobatan Alternatif Sesuai Tuntunan Sunnah, Terbukti Di tempat
Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi Ke-11 Tahun Sidang 2025
Paripurna DPRD, Penyampaian Pandangan Umum Fraksi Terhadap Nota Pengantar Raperda Pajak dan Retribusi
Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi Ke-10 Tahun Sidang 2025
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 20:03 WIB

Adi Maulana (Ajaw) Ungkap Sertifikat Rumah Orang Tuanya Hilang, Proses Penggantian Sudah Ditempuh

Kamis, 17 April 2025 - 20:47 WIB

Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi Ke-13 Tahun Sidang 2025

Senin, 14 April 2025 - 16:54 WIB

Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi ke-12 Tahun Sidang 2025

Senin, 14 April 2025 - 02:43 WIB

Jawaban Bupati Atas Pandangan Umum Fraksi DPRD Tentang Raperda Pajak dan Retribusi Daerah

Minggu, 13 April 2025 - 17:29 WIB

Al-Fasdu Hadir di Kota Sorong: Pengobatan Alternatif Sesuai Tuntunan Sunnah, Terbukti Di tempat

Berita Terbaru